slide show

Image Hosted by UploadHouse.com" /> Image Hosted by UploadHouse.com" /> Image Hosted by UploadHouse.com" /> Image Hosted by UploadHouse.com" />
Selamat datang di blogspot lisboa369

Rabu, 29 Juni 2016

Ribuan Massa di Deklarasi Pemuda Adat Kusamba Tolak Reklamasi Teluk Benoa



Lisboa369.com - Gerakan penolakan atas proyek reklamasi Teluk Benoa, Bali, terus meluas. Hari Minggu (26/6) lalu, giliran delapan Sekaa Taruna (organisasi pemuda adat) di Desa Kusamba, Klungkung, yang gelar deklarasi tolak reklamasi Teluk Benoa.

Delapan Sekaa Taruna tersebut yakni ST. Mekar Sari, ST. Putra Segara, ST.Dharma Satya Kencana, ST.Dhala Bhuana, ST. Chanti Graha, ST.Chanti Budaya, ST.Satya Warma dan ST. Sahadewa.

Deklarasi tolak reklamasi Teluk Benoa mereka gelar di Jalan By Pass Ida Bagus Mantra, Kusamba, Klungkung. Di hadapan ribuan massa aksi, tiap-tiap perwakilan sampaikan orasi penolakan reklamasi Teluk Benoa.

Ketut Agus, perwakilan dari ST dan pemuda Desa Kusamba mengatakan dalam penolakannya mereka menuntut dibatalkannya payung hukum reklamasi Teluk Benoa. “Batalkan Perpres nomor 51 tahun 2014” ujar Agus, dalam pernyataan sikap, yang diterima Aktual.com, di Jakarta.

Tutur dia, sebagai anak yang lahir dan besar di daerah pesisir pantai, terasa betul dampak buruk reklamasi dari Pulau Serangan. Pantai di Kusamba yang dulu luas hingga berhektar-hektar, kini menyusut drastis tinggal sejengkal.

“Apakah kita mau pantai kita habis, sehingga anak cucu kita nanti tidak punya pesisir lagi ?” tanya Agus retoris sambil mengajak massa aksi dari Kusamba untuk terus nyatakan penolakan.

Agus juga mengkritik sikap diam para pejabat setempat. “Saat mereka (para pejabat) diam terkait reklamasi, kami pemuda Kusamba dengan tegas menolak reklamasi teluk benoa. Tolak reklamasi” ujar dia.

Perwakilan komunitas yang hadir di deklarasi juga ikut sampaikan pernyataan sikap serupa. Seperti Wayan Inguh dari Denpasar, menyebut deklarasi para pemuda Kusamba adalah bentuk ‘Dharmaning Ksatrya Mahotama’. Yaitu kewajiban utama seorang ksatria.

“Hari ini pemuda kusamba klungkung menunjukan sikap ksatryanya dengan mendeklarasikan dirinya untuk berjuang menolak rencana reklamasi Teluk Benoa” kata Wayan.

Sementara itu, koordinator ForBALI (Forum Rakyat Bali Tolak Reklamasi Teluk Benoa) Wayan Gendo Suardana mengatakan deklarasi pemuda Kusamba sebagai pembuktian gerakan tolak reklamasi Teluk Benoa tidak akan surut.

“Inilah barisan militan Bali Tolak Reklamasi. Kita tidak pernah takut sinar matahari, kita tidak pernah takut ditempa cuaca, kita tidak pernah takut diintimidasi, yang kita takutkan adalah ketika hati nurani kita beku dan diam melihat ketidakadilan” ujar Gendo.

Jawaban Untuk Sang Gubernur yang Merasa Dikambinghitamkan

Dalam orasinya, Gendo membeberkan keterlibatan Gubernur Bali I Made Mangku Pastika dalam reklamasi Teluk Benoa, sampai akhirnya muncul Perpres 51 Tahun 2014. Penjelasan itu, ujar dia, merupakan jawaban atas pernyataan sang gubernur yang merasa ‘dikambinghitamkan’.

“Made Mangku Pastika yang meng- create dan mendukung penuh upaya mereklamasi Teluk Benoa, dari menerbitkan SK Reklamasi sampai akhirnya mengajukan perubahan status konservasi Teluk Benoa hingga muncul Perpres 51 tahun 2014” papar Gendo.

Gendo juga membantah berbagai tudingan bahwa gerakan tolak reklamasi Teluk Benoa hanya sentimen terhadap pribadi gubernur yang berasal dari Bali Utara.

Tidak ada urusan dengan asal sang gubernur, kata Gendo, yang mereka persoalkan adalah sikap made Mangku yang tidak bisa mendengar suara rakyat yang menolak reklamasi.

Sebab rakyat pasti akan mendukung sepenuhnya jika sang gubernur berbuat baik terhadap Bali. “Kita akan melawan rezim siapapun, dengan gerakan yang sebesar ini dengan upaya menyelamatkan Teluk Benoa seperti ini kita takan pernah mundur” ujar Gendo.

Deklarasi dihadiri ribuan massa aksi dari berbagai organisasi dan komunitas desa-desa dan kabupaten lain di Bali untuk bersolidaritas terhadap deklarasi tolak reklamasi Teluk Benoa oleh pemuda di Kusamba.



Kami melayani pembukaan akun sbobet,ibcbet,ionclub,poker,tangkas
silahkan hubungi kami melalui:

Livechat : Livechat Lisboa369
Yahoo Messenger : cs_lisboa369@yahoo.com
Line : lisboa369
WeChat : Lisboa369
Pin bb : 2C061DC0
Skype : lisboa_369
WhatsApp : +66924855473

Tidak ada komentar:

Posting Komentar